Jumat, 12 Agustus 2011

Untuk dapat mengatasi berbagai macam ujian Allah ini, Nanda harus mempunyai bekal motivasi yang kuat. Karena hanya dengan motivasi yang kuat, akan tercipta semangat yang hebat. Dan dengan semangat yang hebat, segala godaan yang berasal dari nafsu dan setan yang gila pun akan dapat ditaklukkan.
Ketahuilah bahwa kehidupan dunia itu hanyalah permainan dan suatu yang melalaikan. perhiasan dan bermegah-megah antara kamu serta berbangga-banggaan tentang banyaknya harta dan anak, seperti hujan yang tanam-tanamannya mengagumkan para petani, kemudian tanaman itu menjadi kering dan kamu lihat warnanya kuning kemudian menjadi hancur Dan 
kehidupan dunia ini tidak lain hanyalah kesenangan yang menipu.
Saat-saat mustajabah untuk berdo’a:
1.      waktu sahur
2.      saat berbuka
3.      waktu di antara adzan dan iqomah
4.      waktu yang membentang antara dzuhur dan ashar pada hari rabu
5.      waktu-waktu sedang susah, gontai dan sedang susah jiwanya
6.      pada saat bepergian dan sedang sakit(kalau ada yang sakit, ia kita minta berdo’a dan kemudian kita mengamininya)
7.      ketika turun hujan
8.      berada pada barisan sabilillah (dulu berperang secara pisik di medan
perang )                                                                           

Minggu, 07 Agustus 2011

25 ciri BEST FRIEND:

*   Jadi sahabat di segala suasana
*   Bisa jaga rahasia
*   Peka
*   Tulus
*   Take and give
*   Ga manfaatin sahabat
*   Ga plin - plan
*   Becanda secara wajar
*   Hindari sahabat preman
*   Ga egois
*   Gaya hidup senada
*   Mau menerima kritik
*   Kritik dengan asyik
*   Jangan mudah terpengaruh sama sikond dan lingkungan
*   JaDi pendengar yang baik
*   Saling percaya dan menghargai
*   Mensiasati perbedaan
*   Ga pilih2
*   Pahami karakter
*   Jangan lupakan sahabat
*   Ga iri
*   Memberi semangat/support
*   Mengingatkan saat keliru
*   tepati janji
*   jangan lupakan hal2 sepele, misal b-day’nya

Sabtu, 06 Agustus 2011

SPIRIT

Ada beberapa sikap yang membantu kita mencapai kesuksesan &keberuntungan, yaitu:
*                     Berpikir positif
*                     Mencari manfaat di balik peristiwa
*                     Menolak takhayul
*                     Menyingkirkan cemas
*                     Hidup dalam kenyataan
*                     Berani mencoba hal baru
*                     Membuat langkah nyata
*                     Tidak membuang kesempatan yang
        datang dan selalu semangaaaatt!!!!

Jumat, 05 Agustus 2011

keajaiban ALLAH

Qmohon Kekuatan&Tuhan memberi sQ kesulitan2 untk membuat Q kuat.

Qtdk memperoleh apa ygQ inginkan, tp Q mendapatkan sgala yg Q butuhkan.

Qmemohon Cinta&Tuhan memberiQ orang2 bermasalah untk ditolong.

Qmemohon Kemurahan/Kebaikan hati&Tuhan memberiQ kesempatan bekerja.

Qmemohon Keteguhan hati &Tuhan memberiQ Bahaya untk diatasi.

Qmemohon Kemakmuran&Tuhan memberiQ Otak dan Tenaga untk bekerja

Qmemohon Kebijakan&Tuhan memberi Q persoalan untk diselesaikan.

Kamis, 04 Agustus 2011

it's me..silahkan dilihaaattt

love hijjab
Kesulitan akan menjadikan kita bijak,
tapi tidak akan menjadikan kita sejahtera
jika kita tidak menggunakannya
sebagai pelajaran untuk memudahkan
kehidupan orang lain.

Perhatikanlah orang-orang
yang dilebihkan kekayaannya oleh Tuhan.

Itu karena mereka bekerja keras
untuk membuat produk atau pelayanan
yang membebaskan sesamanya dari kesulitan.

Maka,

Janganlah hanya bersabar, temukanlah jalan keluar.
by.MT